Untuk sistem kelistrikan Jailolo sendiri memiliki Daya Mampu sebesar 5,55 MW dan Beban Puncak selama kegiatan kunjungan Presiden RI yakni sebesar 3,26 MW sehingga terdapat Cadangan Daya sebesar 2,29 MW.
“Sedangkan sistem kelistrikan Sofifi sendiri memiliki Daya Mampu sebesar 6,48 MW dan Beban Puncak selama kegiatan kunjungan Presiden RI yakni sebesar 4,42 MW sehingga terdapat Cadangan Daya sebesar 2,06 MW”, tutup Adams.[gab]